Perolehan Akhir Medali Porprov Dharmasraya 26 Desember 2014

Porprov XIII Sumatera Barat yang dilakukan di Dharmasraya berakhir kemarin (26/12). Kota Padang kembali menjadi juara umum dalam ajang dua tahunan tersebut.

Dari daftar akhir Perolehan Medali Porprov XIII Dharmasraya Kota Padang memperoleh total 278 medali dengan rincian 107 medali emas, 87 medali perak dan 84 medali perunggu.


Perolehan Akhir Medali Porprov Dharmasraya 26 Desember 2014

Sementara tempat kedua daftar akhir Perolehan Medali Porprov XIII Dharmasraya, ditempati oleh Kota Bukittinggi dengan raihan 187 medali, dengan 72 emas, 56 perak dan 59 perunggu.

Sedangkan Kabupaten Padang Pariaman menempati urutan ketiga daftar akhir Perolehan Medali Porprov XIII Dharmasraya dengan 147 medali dengan rincian 57 emas, 40 perak dan 50 perunggu.

Sementara itu Kabupaten Agam dan Kabupaten 50 Kota masing-masing menempati urutan kelima dalam daftar akhir Perolehan Medali Porprov XIII Dharmasraya.

Juara Umum yang kembali diraih Kota Padang merupakan Juara Umum ketiga belas kalinya bagi Ibu Kota Provinsi Sumbar tersebut sejak perhelatan porprov digelar.


Berikut Daftar Akhir Perolehan Medali Porprov XIII Dharmasraya

No Kabupaten / Kota Emas Perak Perunggu
1 Kota Padang 107 87 84
2 Kota Bukittinggi 72 56 59
3 Kabupaten Padang Pariaman 57 40 50
4 Kabupaten Agam 46 36 55
5 Kabupaten 50 Kota 44 38 58
6 Kabupaten Tanah Datar 37 31 48
7 Kabupaten Dharmasraya 34 43 58
8 Kabupaten Pasaman 28 20 41
9 Kabupaten Solok 27 30 45
10 Kota Sawahlunto 23 28 42
11 Kabupaten Pasaman Barat 20 24 35
12 Kabupaten Pesisir Selatan 19 22 30
13 Kota Padang Panjang 18 33 37
14 Kota Solok 15 15 31
15 Kota Payakumbuh 14 29 35
16 Kota Pariaman 12 23 30
17 Kabupaten Sijunjung 9 17 23
18 Kabupaten Solok Selatan 4 12 11
19 Kabupaten Kep. Mentawai 1 3 23

Jumlah 587 587 795

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Perolehan Akhir Medali Porprov Dharmasraya 26 Desember 2014"

Post a Comment